5 Minuman Boba Kekinian yang Wajib Kamu Coba

 



sukamakan010- Siapa yang nggak tahu minuman boba, perpaduan teh, susu, gula merah dan bola-bola manis dari tepung tapioka? Belakangan, minuman asal Taiwan ini sangat diminati di seluruh dunia, termasuk Indonesia.

Rasa minuman yang manis ditambah kenyal boba menjadi daya tarik tersendiri, bahkan bikin banyak orang ketagihan. Berbagai varian rasa mulai dari milk tea, brown sugar, hingga cheese tea pun rasanya akan terasa kurang kalau tak dilengkapi dengan topping bola-bola hitam. Apalagi, minuman boba banyak dijumpai di lokasi-lokasi strategis, seperti mal, stasiun kereta api, stasiun MRT, hingga gedung-gedung perkantoran.DominoQQ

Mumpung lagi break kantor, ajak teman-teman kamu buat cicipin minuman boba populer berikut ini yuk.



Kokumi


Rasa creamy yang sangat mantap menjadi keunggulan dari minuman Kokumi. Merek ini mengangkat tema warna-warni pelangi dalam variannya. Dengan menu andalan, seperti Okinawa Brown Sugar Big Boba, Kokumi sangat recommended untuk dicicipi. Selain soal rasa, tempat ini juga memiliki antrean yang nggak separah merek lain. Kokumi buka gerai di beberapa mal di Jakarta dengan harga mulai dari Rp25 ribu.sukamakan010

Xing Fu Tang


Setelah ramai di negeri asalnya Taiwan, Xing Fu Tang akhirnya membuka gerai di Indonesia, tepatnya di Jakarta. Sejak mulai beroperasi pada Juni 2019, tempat ini disambut hangat oleh banyak orang. Demi menikmati segelas varian boba seharga mulai dari Rp20 ribu, antrean di gerai Xing Fu Tang selalu ramai, bahkan panjang mengular.

Tiger Sugar


Merek minuman asli dari Taiwan ini memang populer banget. Bahkan orang rela antre berjam-jam demi segelas minuman dengan boba yang kekinian seharga mulai dari Rp22 ribu ini. Menu yang menjadi andalan Tiger Sugar adalah Brown Sugar Boba Milk yang mampu membuat demam boba di Jakarta menjadi lebih hype.

KOI


Merek satu ini mungkin sudah nggak asing lagi karena sudah cukup lama ada. Tempatnya nyaman, pilihan menunya beragam, harganya bisa dibilang lebih terjangkau (mulai Rp14 ribu) dibandingkan merek lainnya, membuat KOI begitu banyak digemari. Awalnya KOI ini menjadi populer karena varian milk tea-nya. Namun, karena tren boba, kamu kini dapat menikmati brown sugar milk tea dengan topping boba di sini.DominoQQ

Diagon Alley


Nama dan logonya sekilas mirip dengan merek tertentu, tapi Diagon Alley juga sangat populer di Jakarta. Rasa dan kemasannya yang kekinian, membuat orang penasaran. Soal ukuran boba, Diagon Alley cukup kecil sehingga mudah dikunyah. Harga Boba Brown Sugar Series yang ditawarkan bisa dibilang cukup mahal (Rp38-Rp48 ribu), tapi worth it untuk kamu cicipi.



Posting Komentar

0 Komentar