Makanan Spesial Sop Iga Sapi Kuah Bening Cocok Disantap Saat Musim Hujan


sukamakan010
-  Daging Iga Sapi atau rib adalah bagian daging sapi yang berasal dari daging di sekitar tulang iga atau tulang rusuk. Bagian ini termasuk dari delapan bagian utama daging sapi yang biasa dikonsumsi. Seluruh bagian daging iga ini bisa terdiri dari beberapa iga, mulai dari iga ke 6 sampai dengan iga ke- 12; untuk potongan daging iga yang akan dikonsumsi bisa terdiri dari 2 sampai dengan 7 tulang iga.

Iga sapi mengandung berbagai nutrisi, seperti protein, zat besi, kalori, kalium, dan juga lemak. Kandungan nutrisi ini adalah nutrisi utama yang dibutuhkan tubuh sebagai sumber energi, mendorong pertumbuhan, dan menjaga fungsi organ tubuh supaya bekerja sebagaimana mestinya.

Tulang iga, atau short ribs, biasa diolah menjadi sup seperti sup konro. Bisa juga dimasak semur, dipanggang.

Sop Iga Sapi Kuah Bening Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi. Masakan berkuah warna coklat kehitaman ini biasa dimakan dengan burasa dan ketupat yang dipotong-potong terlebih dahulu. Warna gelap ini berasal dari buah kluwek yang memang berwarna hitam. Bumbunya relatif "kuat" akibat digunakannya ketumbar. Rasa pedas dan berbumbu ini dibuat dari campuran rempah-rempah, seperti ketumbar, keluwak (buah yang menyebabkan masakan berwarna hitam), sedikit pala, kunyit, kencur, kayu manis, asam, daun lemon, cengkih, dan daun salam.

Konro aslinya dimasak berkuah dalam bentuk sup yang kaya rempah, akan tetapi kini terdapat variasi kering yang disebut "Konro bakar" yaitu iga sapi bakar dengan bumbu khas konro. Konro bakar biasanya juga disajikan dengan disertai kuah sup yang terpisah.DominoQQ

Resep dan Cara membuat:

Bahan-bahan

1 kg iga sapi, cuci bersih, tiriskan

Secukupnya air untuk merebus

Secukupnya garam

Bumbu halus :

6 siung bawang putih

3 iris pala

30 butir merica

1 sdm margarin untuk menumis

Bahan lain :

3-4 buah wortel, kupas cuci, potong

1/2 siung bawang bombay besar, iris panjang

1/2 kg kentang, kupas cuci, potong kotak

3 tangkai sledri, iris panjang, remas sebentar batangnya

2 tangkai daun bawang, iris panjang

1 buah tomat besar, potong 8 bagian

Secukupnya gula garam

Secukupnya kaldu bubuk

Taburan :

Bawang goreng

Cara Membuat

Langkah 1

Rebus iga+garam dalam panci presto tanpa tutup berisi air, setelah mendidih ambil & buang buih2 coklat pd air rebusan, sampai bersih. Lalu tutup panci presto, lanjut masak sampai mendesis kira2 30 menit, daging iga udah empuk. Lalu matikan api, tunggu sampai uap panas hilang

Langkah 2

Tumis bumbu halus & bawang bombay dgn margarin sampai harum, masukkan ke dalam kuah iga (bisa dimasukkan sblm iga dipresto) Masukkan wortel, kentang, daun bawang, seledri & gula garam kaldu bubuk aduk rata. Tutup panci presto, masak lg selama 5 menit, setelah itu matikan api dan biarkan uap hilang (saya suka angkat tutup tombol uap yg berdesis, biar cepet ilang uap panasnya)

Langkah 3

Trakhir masukkan tomat, aduk rata, dan tes rasanya

Langkah 4

Sop iga sapi kuah bening siap disantap.


0 Comments:

Posting Komentar