Resep Makanan Pastel Singkong Kukus Lembut Yang Wajib Kamu Coba Dirumah


 sukamakan010- Pastel adalah semacam pastri yang dibuat dengan meletakkan isian di atas adonan, lalu dilipat dan ditutup rapat. Pastel dapat terasa manis atau gurih tergantung dari isian. Pastel dapat menjadi makanan yang mudah dibawa-bawa, sama seperti sandwich. Pastri sejenis ini juga dikenali sebagai karipap di Malaysia
Pastri manis umumnya berisi buah-buahan dan dibuat dari adonan pastri tipis atau puff pastri; pastri gurih umumnya berisi daging dan sayuran dan dapat dibuat dengan berbagai macam adonan. Pastel umumnya dipanggang, tetapi dapat juga digoreng.
Bikin camilan yang enak dan berbeda dari biasanya mungkin cukup dengan singkong saja. Singkong bisa diolah menjadi berbagai macam menu makanan, termasuk berbagai macam camilan, salah satu pastel singkong.
Cara membuatnya cukup mudah, ini dari resep pastel singkong yang bisa dicoba di rumah.
Bahan:
300 gram singkong kukus
200 gram tepung terigu
minyak goreng secukupnya
Bumbu halus:
4 siung bawang putih
3 siung bawang merah
Bahan isian:
1 buah wortel
1 buah kentang
3 buah sosis
3 sdm mayonaise
1 sdm gula
1 sdm maizena
garam dan lada bubuk secukupnya


SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya

Cara membuat:
Hancurkan atau lumatkan singkong kukus.
Campurkan singkong kukus dengan tepung terigu. Tambahkan sedikit garam, aduk rata. 
Uleni hingga lembut dan padat, atau tidak terlalu lembek.
Jika sudah bisa dibentuk, sisihkan dahulu adonan pastel.
Potong dadu kecil wortel, sosis dan kentang.
Panaskan minyak secukupnya untuk menumis. Masukkan bumbu halus, tumis hingga harum.
Masukkan wortel, kentang dan sosis, tumis hingga sosis matang.
Tuang sedikit air, masak hingga wortel dan kentang empuk. 
Masukkan garam, gula dan lada bubuk, aduk rata.
Larutkan maizena dengan 2 sdm air, tuang ke dalam tumisan. Aduk hingga matang dan isian mengental. Angkat. 
Ambil adonan secukupnya, gilas dan bentuk lingkaran, beri isian secukupnya.
Lipat lalu pilin ujung-ujungnya untuk mnutup pastel. Lakukan hingga habis.
Beri taburan tepung agar tidak lengket. 
Goreng hingga matang dan kecokelatan, lakukan hingga habis.DominoQQ

Nikmati pastel singkong dengan saus atau cabai rawit.

Posting Komentar

0 Komentar